Selasa, 18 Januari 2011

Trik Membuat pesan pembuka dan penutup pada blog

Trik Membuat pesan pembuka dan penutup pada blog

Pada postingan kali ini saya akan memberikan trik untuk membuat pesan pembuka dan penutup pada blog kita. Artinya, apabila ada pengunjung yang masuk dan keluar dari blog kita, maka akan terbuka sebuah pesan yang isinya misalnya “Selamat datang di blog saya, jangan lupa komentarnya ya..”
Dan trik kali ini memang patut untuk di coba karena biasanya dengan pesan tersebut para pengunjung akan berfikir untuk untuk memikirkan apa yang telah di baca dari tampilan pertamanya. Apalagi tampilan pesannya untuk memberi sebuah komentar, maka para pengunjung akan memberikan sebuah komentar sehingga blog kita pun akan merasa lebih di perhatikan oleh para pengunjung.
1. Gudang Informasi

2. Traffic Search Engine

3. ArtikelKomputer Bisnis Internet Design Grafis

4. SettingPercetakan

5. Download Logo Gratis

6. fansclubartis

7. SEO Tutorial

8. blog dofollow

9. ilmu belajar komputer

0. download pc media terbaru
Berikut cara-cara yang akan kita pakai untuuk Trik Membuat pesan pembuka dan penutup pada blog :
 - Masuk ke akun Blogger anda,

- Pilih dasbord


- Pilih Rancangan
- Pilih Edit HTML
- Cari kode <head>dan masukan script berikut ini dibawahnya ; agar mudah mencarinya maka kamu tinggal pencet ctrl + f, maka akan tampil sebuah search kotak yang berada di atas atau di bawah dasbord. Lalu kamu tinggal ketik kode <head>, maka akan muncul.



- Masuk ke akun Blogger anda,

- Layout-Edit HTML

- Pada bagian atas cari kode <head>dan masukan script berikut ini dibawahnya ;


<script type='text/javascript'>

alert("Selamat datang di blog saya, jangan lupa komentarnya ya..")

</script>

Sedangkan untuk ucapan selamat tinggal apabila pengunjung akan keluar dari blog kita adalah ;



Letakkan script dibawah ini tepat dibawah kode <head> atau tepat dibawah kode ‘selamat datang’ yang dipasang pertama tadi.




<script type='text/javascript'>

// goodbye alert

function goodbye(){

alert(Terima kasih ataas kunjungannya);

}

parent.window.onunload=goodbye;

</script>



Teks ucapan yang tertera diatas dapat kamu ganti dengan kata-kata nyang kamu inginkan.


Semoga Bermanfaat....

0 komentar:

Posting Komentar

 

Friends

Followers

Fave This

Blogging Copyright © 2009 Not Magazine 4 Column is Designed by Ipietoon Sponsored by Dezigntuts